Resep dan cara membuat Cumi tomato asam yang enak

Cumi Tomato Asam

Makanan  kuliner di Indonesia saat ini, sangat viral dan banyak pencarinya. Baik, dunia online maupun dunia offline seperti kita ketahui bahwa banyak rumah makan restoran, yang menyediakan menu atau menyajikan beberapa macam makanan. Dan tak lupa juga kita ketahui bahwa sekarang ini, banyak melakukan audisi di televisi baik luar negri maupun televisi Indonesia. Tentang lomba masak memasak. Berbicara tentang makanan atau kuliner kita tidak lepas dari, dimana kebutuhan  pokok manusia adalah salasatunya makanan, nasi, sayur sayuran, dan lauk pauk. Manusia tidak bisa hidup dan dan binatang lainnya jika tidak makan. Maka dari itu, makanan adalah kehidupan manusia. Untuk, bagaimana cara dan apa saja yang di perlukan dan di gunakan dalam membuat cumi tomato asam adalah sebagai berikut:


Bahan Bahan yang di gunakan 

1. Cumi yang masih segar
2. Tomat buah sesuai selera teman teman
3. Asam jawah secukupnya
4. Daun bawang prey 1 batang
5. Bawang putih 
6. Bawangerah 2 biji 
7. Daun jeruk sesuai selera
8. Lengkuas 1 jari kecil 
9. Jahe 1 jari kecil
10. Daun salam 


Bumbu bumbu yang di gunakan

1. Garam halus
2. Vitsin
3. Royko ayam
4. Saus tiram
5. Cukka 
6. Gula pasir 
7. Merica bubuk


Cara cara membuat 

Pilih cumi yang masih segar. Lalu, bersihkan dan cuci sampai nersih, kemudian simpan di tempat. Lalu, ambil semua bahan bahan yang di sediakan diatas, lalu campur kan air bersih asam jawa nya dan masukkan  blender  haluskan semua, kecuali daun salam, kemangi dan daun jeruk. Lalu masukkan wajan bersama dengan cuminya dan campurkan masuk air putih sekitar 2 sampai 3 gelas, sesuaikan selera. Dan masukkan bumbu bumbu yang telah di siapkan diatas sesuai selera teman teman. Dengan daun jeruk, daun salam dan daun kemanginya. Tunggu hingga masak cumi tomato asamnya. Jika sudah masak angkat dan siap di sajikan.


#semoga bermanfaat dan selamat mencoba.!!!



(Jangan pernah berhenti untuk berkarya selama  masih di beri waktu).

Komentar