Resep dan cara membuat gulai babi yang enak dan lezat

 


Gulai babi


Untuk cara pembuatan masakan yang satu ini, sangat lah simple, karena bahan Bahan yang di gunakan tidak terlalu rumit dan sulit. 


Baru melihat saja gambarnya sudah mulai ngiler melihat nya kayaknya si enak ya??

Setiap masakan yang enak pasti mempunyai rasa yang pas.


Bumbu bumbunya juga di pastikan, lengkap dan tidak ada yang kurang. 


Seperti kita ketahui bahwa, setiap restoran maupun warung makan, yang ramai pasti ada beberapa yang di perhatikan sebelum mengunjungi tempat itu.


Yang pertama, rasa masakan, yang kedua kebersihan tempat, dan pelayanan di restoran atau rumah makan yang sangat bagus.


Berikut adalah cara-cara membuat babi gulai adalah sebagai berikut:


Bahan Bahan yang di gunakan

1. Daging babi iris kecil
2. Bawang bombai setengah biji
3. Bawang putih empat biji
4. Bawang merah lima biji
5. Cabe besar sesuaikan selesa
6. Cabe kecil secukupnya
7. Minyak goreng
8. Air santan
9. Daun jeruk nipis dua biji


Bumbu Bumbu yang di gunakan

1. Garam halus secukupnya
2. Masako secukupnya
3. Gula pasir secukupnya
4. Merica bubuk secukupnya
5. Air asam Jawa secukupnya


Cara cara untuk membuat

Ambil, semua bahan bahan yang di sediakan kemudian blender hingga halus, Kecuali daun jeruk nipis. 


tumis sebentar pakai minyak goreng, lalu masukkan daging babi nya bersama dengan air santan secukupnya. 


Aduk aduk, hingga merata dan tunggu hingga benar benar masak. Jika sudah masak, angkat dan siap untuk di sajikan.


#semoga bermanfaat dan selamat mencoba


(Jangan pernah berhenti untuk berkarya selama  masih di beri waktu).


Komentar